Fokus Siber Media Center Berikan CSR dalam Bentuk Program Pelatihan Jurnalistik untuk Pers Pelajar dan Mahasiswa

Avatar photo

- Pewarta

Sabtu, 20 Januari 2024 - 09:08

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon peserta pelatihan jurnalistik dapat mengajukan surat dan CV serta contoh karya tulis dikirimkan melalui whatsApp: 08781-5557788. (Fokussiber.com/Timothy Alden)

Calon peserta pelatihan jurnalistik dapat mengajukan surat dan CV serta contoh karya tulis dikirimkan melalui whatsApp: 08781-5557788. (Fokussiber.com/Timothy Alden)

HAISUMATERA.COM – Sebagai bagian dari program Corporate Social Responsibility atau tanggung jawab sosial, Fokus Siber Media Center (FSMC) dan media online ini menjalin kolabolasi.

Kerja sama yang dilakukan adalah memberikan pelatihan jurnalistik yang diberikan secara gratis kepada aktivis pers pelajar, pers mahasiswa.

Juga kepada pemuda/pemudi yang memiliki minat di bidang tulis-menulis dan jurnalistik di seluruh kota/kabupaten.

Para peserta yang lolos seleksi akan diberikan pelatihan dan dibimbing serta belajar secara online bersama jurnalis kami.

Bukan itu saja, media ini juga memberikan pelatihan untuk praktek langsung di lapangan yang hasil liputannya dipublikasikan di media.

Pelatihan akan diberikan selama 3 bulan saja dengan fasilitas yang diberikan adalah Kartu Pers selama periode pelatihan.

Setelah pelatihan, kami juga memberikan Sertifikat yang menginformasikan bahwa peserta telah mengikuti pelatihan jurnalistik selama periode tersebut di portal berita ini.

Bagi calon peserta pelatihan jurnalistik yang berminat harus memenuhi persyaratan, sebagai berikut:

1. Mengajukan surat keterangan minat menjadi peserta pelatihan dan jelaskan alasannya.

2. Melampirkan CV atau Biodata terlengkap dan terbaru.

3. Melampirkan contoh karya tulis, baik yang sudah dipublikasikan (jika ada) ataupun yang belum dipublikasikan.

Selanjutnya surat dan CV serta contoh karya tulis dikirimkan melalui whatsApp: 08781-5557788. Terima kasih, semoga sukses.***

Berita Terkait

BNSP Gelar Sertifikasi Kompetensi Gratis di Naker Fest 2024, Dukung Peningkatan Keterampilan Tenaga Kerja
Termasuk Lampung, Sebanyak 13 Wilayah Nusantara Berpotensi Dilanda Hujan dengan Intensitas Ringan
Prabowo Subianto Ingatkan Jasa-jasa Rusia Terhadap Pembangunan Indonesia Saat Bertemu Vladimir Putin
Beredar Rumors Makan Bergizi Dipangkas Jadi Rp7.500 per Anak, Begini Kata Tim Sinkronisasi Prabowo – Gibran
Kasus Importasi Gula PT SMIP, Kejaksaan Agung Periksa 3 Orang Saksi Termasuk Ditjen Bea Cukai
Menteri BUMN Erick Thohir Sebut Almarhum Tanri Abeng Sebagai Sosok yang Berjasa Besar untuk Negeri Ini
Diskusi soal Palestina, Pertahanan, hingga Perdagangan, Prabowo Subianto Bertemu MBS di Arab Saudi
Kasus Buronan Harun Masiko, KPK Dalami Isi Telepon Seluler Milik Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 5 Agustus 2024 - 09:08

Termasuk Lampung, Sebanyak 13 Wilayah Nusantara Berpotensi Dilanda Hujan dengan Intensitas Ringan

Kamis, 1 Agustus 2024 - 15:55

Prabowo Subianto Ingatkan Jasa-jasa Rusia Terhadap Pembangunan Indonesia Saat Bertemu Vladimir Putin

Sabtu, 20 Juli 2024 - 13:58

Beredar Rumors Makan Bergizi Dipangkas Jadi Rp7.500 per Anak, Begini Kata Tim Sinkronisasi Prabowo – Gibran

Rabu, 17 Juli 2024 - 10:17

Kasus Importasi Gula PT SMIP, Kejaksaan Agung Periksa 3 Orang Saksi Termasuk Ditjen Bea Cukai

Senin, 24 Juni 2024 - 10:24

Menteri BUMN Erick Thohir Sebut Almarhum Tanri Abeng Sebagai Sosok yang Berjasa Besar untuk Negeri Ini

Kamis, 13 Juni 2024 - 10:58

Diskusi soal Palestina, Pertahanan, hingga Perdagangan, Prabowo Subianto Bertemu MBS di Arab Saudi

Rabu, 12 Juni 2024 - 08:43

Kasus Buronan Harun Masiko, KPK Dalami Isi Telepon Seluler Milik Sekjen DPP PDIP Hasto Kristiyanto

Minggu, 2 Juni 2024 - 09:54

Di Tengah Forum IISS Shangri-la, Inilah Momen Hangat Prabowo Rangkul Presiden Timor Leste Ramos Horta

Berita Terbaru